Sabtu, 28 Mei 2016

Pohon Tala dalam Cerita Masyarakat Sulsel

Pohon Tala (siwalan di jawa), untuk masyarakat sulawesi khususnya sulawesi selatan mempunyai banyak arti terutama yang berhubungan dengan kehidupan. Mulai dengan sejarah raja2, sesuatu yang bisa dimakan baik yang langsung maupun diproses terlebih dahulu hingga yang sifatnya yang tidak baik (minuman yang memabukkan, dikenal dengan Ballo). Juga hasil lainnya seperti kerajinan tangan dan pemanfaat lainnya yang sangat menguntungkan masyarakat setempat.
Bagi sebagian orang pohon ini cukup unik, dari bentuknya dan manfaatnya karena tidak pernah ada di daerahnya. Bahkan cukup unik -spesial untuk sy- pohon ini dijadikan nama jalan di makassar yaituTala Salapan. Dan memang ada 9 sembilan pohon Tala di dekat situ. Konon sebagai kesepakatan antara sembilan raja-raja yang ada pada waktu itu. (Bisa dicari di om Google!)

====

Maaf, ikut nebeng, bagi yang mau memenuhi kebutuhan hidupnya klik http://onstore.co.id/s/00367940001


Baca juga : http://mang-emfur.blogspot.co.id/2016/05/apakah-kita-hanya-mau-berpangku-tangan.html

Tidak ada komentar: